Assalamu'alaikum Wr Wb, Selamat datang di Mitrasaluratrium.Blogspot.com, komunitas online peduli produk halal dan thayyib. Produk islami kualitas sangat baik, aman untuk dikonsumsi

Rabu, 13 Mei 2009

Kartu EMAS Untuk Kesehatan Anda


Dua ni'mat yang senantiasa memperdaya manusia, yaitu kesehatan dan kesempatan
. (HR. Bukhori)

Untuk sehat kita butuh biaya, terlebih lagi jika kita sakit maka biaya yang dikeluarkan lebih besar lagi karena kita harus siap dengan biaya-biaya untuk kepentingan hal-hal berikut:

1. Biaya kamar dan makan
2. Perawatan di ICU/perawatan intensif (jika kondisi kritis)
3. Kunjungan dokter umum
4. Kunjungan dokter spesialis
5. Aneka pelayanan RS (termasuk administrasi RS)
6. Biaya operasi
7. Dll

Nah sekarang ini ada solusi bagi masyarakat Indonesia dalam meringankan biaya rawat inap yaitu program Askes Kartu EMAS (Eksekutif Mubarakah Ahad-net Sehat). Program Kartu EMAS ini memberikan kemudahan yaitu untuk pendaftaran calon peserta tidak perlu melakukan pemeriksaan kesehatan terlebih dahulu dan untuk klaim hanya dengan menunjukan Kartu EMAS dan Kartu Identitas di Rumah Sakit Provider, peserta akan segera mendapatkan pelayanan rawat inap tanpa diminta uang jaminan dan dapat mengcover pembiayaan untuk hal-hal tersebut di atas plus pemberian dana santunan bagi keluarga peserta Kartu EMAS.

Jumlah provider yang saat ini sudah siap melayani peserta Kartu EMAS sejumlah 600 Rumah Sakit/Klini/Apotik di seluruh Indonesia.

Program ini hasil kerjasama antara PT Ahad-Net Internasional dengan PT Asuransi Syari'ah Mubarakah.

Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi sdr. Rahmat Hidayat, Produk Eksekutif Kartu EMAS telp. 021 - 9576 9998, 0818 0807 9406.

Referensi Tulisan Rahmat Hidayat (Product Eksekutif) dalam Website : www.asuransimubarakahahad.blogspot.com

Tidak ada komentar: